TITIK EMAS EKSPOR

Titik Emas Ekspor adalah gold exporting point yaitu batas tertinggi nilai tukar kurs mata uang antara dua negara yang menggunakan sistem moneter standar emas; pada kurs tertinggi lebih menguntungkan jika dilakukan pembayaran dengan mengekspor atau ekspor emas.

Referensi : Kamus BI

Pengertian Lain yang berhubungan dengan "titik emas ekspor"