Statistik Pertumbuhan Kredit Modal Kerja Perbankan Indonesia
Bank Perkreditan Rakyat (BPR)
Des 2005 - Mei 2010

Pada Mei 2010, dalam Kredit modal kerja ini 
Posisi Pertama, masih didominasi 61,8% oleh Kredit Perdagangan, rumah makan, dan penginapan (Trade, restaurants and hotels) sedangkan 
Posisi Kedua, disusul oleh Jasa-jasa (Social Services) yaitu sebesar 15,9%. dan untuk jenis penggunaan lainnya Anda dapat lihat di bawah ini.

Seluruhnya dijabarkan untuk mempermudah seluruh clients kami dalam membuat, menganalisa dan mereview rencana kerja bisnis mereka.

Pertumbuhan Kredit Modal Kerja BPR Perbankan Indonesia

Pertumbuhan Kredit Modal Kerja BPR Perbankan Indonesia

Pertumbuhan Kredit Modal Kerja (Working Capital)

Jenis Penggunaan Des-05 Des-06 Des-07 Des-08 Des-09 Mei-10
Jumlah Jumlah Ratio Jumlah Ratio Jumlah Ratio Jumlah Ratio Jumlah Ratio
Pertanian (Agriculture) 845 969 +14,7% 1.198 +23,6% 1.514 +26,4% 1.763 +16,4% 1.994 +13,1%
Perindustrian (Manufacturing) 215 239 +11,2% 311 +30,1% 396 +27,3% 400 +1,0% 421 +5,3%
Perdagangan, rumah makan, dan penginapan (Trade, restaurants and hotels) 5.877 6.326 +7,6% 7.049 +11,4% 8.523 +20,9% 8.892 +4,3% 9.647 +8,5%
Jasa-jasa (Social Services) 1.176 1.452 +23,5% 1.678 +15,6% 2.053 +22,3% 2.197 +7,0% 2.490 +13,3%
Lain-lain (Others) 516 508 -1,6% 540 +6,3% 521 -3,5% 918 +76,2% 1.066 +16,1%
Total Modal Kerja (Total Working Capital) 8.629 9.494 +10,0% 10.776 +13,5% 13.007 +20,7% 14.169 +8,9% 15.618 +10,2%
Data pada Pdf URL : http://www.bi.go.id/NR/rdonlyres/3BED7ADD-43D7-4F0F-B693-7F4FF349C28E/20497/SPI_0510_revisi.pdf
Pada Halaman : 150
Sumber Data : Bank Indonesia, sedangkan
perubahan-perubahannya anda dapat klik di sini.

Banking Smart System Features
Customer Service and Marketing
  | Teller | Deposito Admin  | Loan Admin | Loan Analyst
Home
 | MediaBPR.com | Funding R&D | Loan R&DFinancial and Management R&D
Indonesian Bank Financial Reports
| Kredit Modal Kerja 
Analisa CAMEL, Banking Starholders | BusinessKontrak PerjanjianClients | Bank Commercials Video
FV Banking Calculator, Simulasi Tabungan Program, Pendidikan, Pensiunan dll | Core Management

Loan Analyst

LOAN ANALYST
Secara prinsip,
 kami menyiapkan anda media  untuk mempermudah membuat perjanjian kredit dan seluruh aktivitas yang terkait dengan hutang piutang. Bank adalah bisnis yang........ selengkapnya

LOAN ADMIN
setiap titik pertumbuhan kredit dirinci berdasarkan metode statistik sehingga mempermudah dalam pengambilan keputusan. Sedangkan
perkembangan NPL dirinci berdasarkan faktor – faktor akibat yaitu....selengkapnya